Pemda Bangkep Gelar Pelantikan dan Sumpah Jabatan Pengawasan dan Fungsional
Salakan, BanggaiKep.go.id – Bupati Banggai Kepulauan H. Rais D Adam melakukan Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Jabatan Pengawas dan Jabatan Fungsional Melalui Penyetaraan Jabatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Banggai Kepulauan di Aula Bappeda Kabupaten Banggai Kepulauan pukul 19.00 WITA. Kamis, (30/12/2021). Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Bupati Bangkep Salim J. Tanasa, Sekda Bangkep Rusli Moidady ST. […]